Events
Small Class Series : Implementasi CEISA 4.0 di PLB
EVENT

Small Class Series : Implementasi CEISA 4.0 di PLB

July 16, 2024

Selasa, 16 Juli 2024, PPLBI menyelenggarakan acara "Small Class : Implementasi CEISA 4.0 di Pusat Logistik Berikat". Acara ini merupakan usaha asosiasi dalam memfasilitasi anggota kami terhadap kendala maupun kebutuhan inform...

Focus Group DIscussion PPLBI dengan KANWIL Jakarta
EVENT

Focus Group DIscussion PPLBI dengan KANWIL Jakarta

July 16, 2024

Selasa, 16 Juli 2024, Perkumpulan Pusat Logistik Berikat Indonesia (PPLBI) memenuhi undangan DJBC KANWIL Jakarta dalam kegiatan Forum Group Discussion Sehubungan dengan pelaksanaan kegiatan penyusunan Kajian di Bidang Kepabeanan d...

Invitation Small Class : Implementasi CEISA 4.0 di PLB
EVENT

Invitation Small Class : Implementasi CEISA 4.0 di PLB

July 15, 2024

Dalam acara Small Class : Implementasi CEISA 4.0 di PLB Kami mengundang seluruh anggota PPLBI untuk turut hadir pada:   Hari, tanggal : Selasa, 16 Juli 2024 Waktu : Pukul 09.30 WIB s.d. selesai Narasumber :&...

Kick-Off Meeting Penyelarasan Probis IT Dalam Rangka Implementasi INS-1/BC/2024
EVENT

Kick-Off Meeting Penyelarasan Probis IT Dalam Rangka Implementasi INS-1/BC/2024

June 10, 2024

Senin, 10 Juni 2024, Perkumpulan Pusat Logistik Berikat Indonesia (PPLBI) mendapat kehormatan untuk menghadiri undangan dari Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, Direktorat Fasilitas Kepabeanan. Pertemuan tersebut adalah Kick-Off Meet...

Tinjauan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) ke PPLBI
EVENT

Tinjauan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) ke PPLBI

April 29, 2024

Senin, 29 April 2024, Kamar Dagang dan Industri (Kadin) melakukan tinjauan ke Perkumpulan Pusat Logistik Berikat Indonesia (PPLBI). Kunjungan dihadiri oleh Bapak Frans Buce Pangaribuan selaku Ketua Komite Tetap Keanggotaan ALB beserta ...

HALAL BIHALAL KEMENKEU - PPLBI
EVENT

HALAL BIHALAL KEMENKEU - PPLBI

April 24, 2024

Rabu, 24 April 2024 Perkumpulan Pusat Logistik Berikat Indonesia (PPLBI) menghadiri undangan Halal Bihalal Idul Fitri 1445H dari Kementerian Keuangan yang bertempat di Aula Dhanapala, Kantor Pusat Kementerian Keuangan. Acara dimulai d...

Buka Bersama dan Perayaan Ulang Tahun ke-8 PPLBI
EVENT

Buka Bersama dan Perayaan Ulang Tahun ke-8 PPLBI

March 27, 2024

Buka Bersama dan Perayaan Ulang Tahun ke-8 PPLBI Tanggal 26 Maret 2024, Perkumpulan Pusat Logistik Berikat Indonesia (PPLBI) mengadakan acara yang memadukan dua momen Istimewa. Acara ini bertempat di Restoran Rumah Putih, Jl. Cempaka ...

RAPAT KOORDINASI PPLBI - KENDALA IMPLEMENTASI PERMENDAG NO 3/24 PERUBAHAN ATAS PERMENDAG NO 36/23
EVENT

RAPAT KOORDINASI PPLBI - KENDALA IMPLEMENTASI PERMENDAG NO 3/24 PERUBAHAN ATAS PERMENDAG NO 36/23

March 26, 2024

RAPAT KOORDINASI PPLBI - KENDALA IMPLEMENTASI PERMENDAG NO 3/24 PERUBAHAN ATAS PERMENDAG NO 36/23 Hari Senin, tanggal 25 Maret 2024, PPLBI melakukan rapat koordinasi untuk membahas dan mencari solusi terkait kendala implementasi ...

MEET & GREET NEW MEMBER PPLBI
EVENT

MEET & GREET NEW MEMBER PPLBI

March 15, 2024

15 Maret 2024, dengan senang hati kami menyambut anggota baru PPLBI dalam acara Meet and Greet New Member. Kami percaya bahwa setiap anggota akan membawa keunikan dan potensi untuk menumbuhkan Industri Logistik di Indonesia. Para angg...

SOSIALISASI IMPLEMENTASI PERMENDAG NOMOR 36 TAHUN 2023
EVENT

SOSIALISASI IMPLEMENTASI PERMENDAG NOMOR 36 TAHUN 2023

March 15, 2024

15 Maret 2024, PPLBI menyelenggarakan acara "Sosialisasi Implementasi Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 36 Tahun 2023". Acara ini merupakan langkah penting dalam memperdalam pemahaman anggota kami terhadap regul...